4 Cara Menerobos Banjir Agar Mobil Tidak Water Hammer

Sebisa mungkin lepaskan injakan pedal kopling dan biarkan mesin mobil melaju secara konstan. Tahan posisi transmisi di gigi 1 dan jaga agar laju mobil tidak tersendat sehingga kehilangan momentum.
Semantara untuk mobil transmisi otomatis, cukup dipindahkan ke L (Low). Jangan mempercepat atau menghentikan laju mobil secara tiba-tiba yang akan mengakibatkan air masuk ke dalam mesin.
"Yang terpenting ialah tetap tenang dan fokus saat mengemudi di tengah jalan yang banjir, jangan dipaksa untuk lewat bila dirasa tidak memungkinkan karena risiko kerusakan besar seperti water hammer atau mesin mobil kemasukan air memungkinkan biaya yang besar untuk diperbaiki," kata Aftersales Division Head Auto2000 Ricky Martawajiya, Jumat (28/2). (mg9/jpnn)
Gubernurnya Mangkir Rapat:
Pengemudi disarankan harus berhati-hati menerobos banjir agar tidak membuat mesin mobil kemasukan air atau disebut water hammer.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- 2 Desa di Parigi Moutong Terendam Banjir
- Terendam Banjir, Jalintim di Muba Lumpuh Total
- Sejumlah Warga Tangerang yang Terdampak Banjir di 17 Titik Dievakuasi ke Posko Pengungsian
- 115 Rumah Warga di Poso Terendam Banjir
- Hujan Deras, Jalan Soetta - Gedebage Bandung Banjir, Kendaraan Tak Bergerak
- Pemprov Jateng Mengeklaim Arus Mudik dan Balik Lancar