4 Cara Mengatasi Bad Mood Saat Hamil

4 Cara Mengatasi Bad Mood Saat Hamil
Ilustrasi bad mood. Foto: Radio947

Selain itu, khususnya jika penyebab bad mood saat hamil adalah merasa terpaksa, dalam arti sebetulnya tak ingin hamil, sebaiknya lakukan terapi sebelum bayi lahir. Bila tidak, bonding antara ibu dan bayi bisa terdampak. Bonding tak hanya mengenai kesehatan emsional, tetapi juga juga dapat memengaruhi kesehatan fisik dan kesejahteraan anak nantinya.

Cara mengatasi bad mood saat hamil

Ada beberapa cara yang bisa dilakukan saat suasana hati memburuk saat hamil, yakni:

1. Lakukan teknik pernapasan dalam

Ketika iritabilitas sudah mulai datang, akali dengan menarik napas dalam-dalam dan buang perlahan. Lakukan teknik tersebut sampai kondisi membaik dan ulangi ketika emosi kembali naik turun.

Agar lebih nyaman, coba tarik napas dalam itu dengan berbaring ataupun duduk bersandar sambil memejamkan mata. Jika keadaan memungkinkan, pasang musik instrumen yang menenangkan atau putar white noise seperti rintik hujan.

2. Menyalurkan emosi

Salurkan emosi dengan mengerjakan sesuatu, tetapi bukan yang melelahkan. Misalnya jalan santai, nonton film komedi romantis, merajut, memasak mencoba resep masakan baru, dan lain-lain.

Mood swing pada ibu hamil disebabkan oleh perubahan terhadap tubuh selama kehamilan, seperti mudah lelah, stres, serta perubahan hormon estrogen dan progesteron.

Sumber klikdokter

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News