4 Cara Pilih Kaca Film Mobil Sesuai Kebutuhan
Selasa, 02 Februari 2021 – 08:14 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Kaca film pada mobil memiliki peran penting.
Di samping dapat menekan risiko tindak kejahatan, kaca film mobil juga bisa menangkal panas sinar matahari sehingga mengurangi silau dan menambah kenyaman penumpang.
Selain itu, kaca film mobil itu dapat membantu kinerja AC, hingga meningkatkan penampilan keseluruhan mobil.
Meski begitu, pengguna mobil disarankan tidak asal membeli kaca film yang ada di pasaran.
Ada risiko produk palsu atau performanya tidak sesuai dengan yang diiklankan.
Dikutip dari Auto2000, Selasa (2/2), ada beberapa hal harus diperhatikan sebelum membeli dan memasang kaca film sesuai kebutuhan.
Berikut cara memilih kaca film.
1. Sesuaikan Budget dan Kebutuhan
Lihat di sini cara pilih kaca film mobil. Ini penting, karena terkait keamanan dan kenyaman.
BERITA TERKAIT
- AISI Soroti Tantangan Penetrasi Kendaraan Listrik di Indonesia
- Soal Anggaran Maung Pindad, Kemenkeu Beri Klarifikasi, Begini
- Bridgestone Berikan Kiat Cara Merawat Ban Serep Mobil Agar Tetap Awet
- 7 Kiat Agar Tetap Sehat Saat Kerja di Depan Komputer Seharian
- 8 Tip Mengatasi Sakit Punggung Secara Alami dan Efektif
- Dorong Net Zero Emissions 2060, Chery Subsidi Rp 50 Juta untuk Tukar Tambah Mobil Listrik