4 Ditangkap di Galang, 5 di Belawan
Senin, 04 Oktober 2010 – 07:42 WIB
MEDAN -- Perburuan pelaku kejahatan di Sumatera Utara terus berlanjut. Selain mengejar komplotan bersenjata di Dolok Masihul, jajaran Polda Sumut mencari para pelaku lain di wilayah hukum Poldasu. Penggerebekan dilakukan berdasarkan laporan warga yang mencurigai Marsiah saat membeli beberapa jenis rokok ke warung. Marsiah sendiri berstatus janda. (btr/jul)
Kemarin, pukul 19.30 WIB, Kepolisian Polres Deli Serdang menggerebek dan menangkap empat warga dari Dusun Khotasan Kecamatan Galang. Keempatnya masing-masing berinisial A, K, F, dan Marsiah. Nama terakhir adalah pemilik rumah yang diduga merupakan anggota pelaku aksi kejahatan yang terjadi belakangan ini.
Kabar penangkapan ini pun dibenarkan Kabid Humas Poldasu Baharuddin Zafar. Saat ini keempatnya tengah menjalani proses pemeriksaan secara intensif, mencari hubungan mereka dengan aksi perampokan dengan senjata api. ”Bila dalam satu kali 24 jam tidak didapati bukti yang cukup, keempatnya akan dilepas,” terang Baharuddin.
Baca Juga:
Sementara di Belawan, Polres Pelabuhan Belawan mengamankan lima orang yang diduga anggota kelompok bersenjata yang dikejar di Dolok masihul. Kelimanya, Zainul Muahrram, Putra Sawita, Sutrisno, Putra Sanjaya dan Hamzah.
MEDAN -- Perburuan pelaku kejahatan di Sumatera Utara terus berlanjut. Selain mengejar komplotan bersenjata di Dolok Masihul, jajaran Polda Sumut
BERITA TERKAIT
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi
- Polda Sumsel Berikan Makan Siang Gratis kepada Siswa SDN 036 Palembang
- BPTD Jabar Sidak Pul Bus Pariwisata Menjelang Nataru, Antisipasi Kendaraan Bodong
- Bersama Masyarakat, Polres Rohul Deklarasi Kampung Bebas Narkoba di Desa Puo Raya
- BPTD: 1.000-an Bus Pariwisata di Jawa Barat Tidak Laik Jalan
- Jadi Muncikari di Rohul, 3 Orang Perempuan Ditangkap Polisi