4 Efek Samping Lidah Buaya, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini

jpnn.com, JAKARTA - LIDAH buaya merupakan tanaman yang biasanya digunakan untuk rambut dan kulit.
Lidah buaya telah dianggap sebagai ‘tanaman ajaib’ di bidang pengobatan.
Tanaman ini merupakan ramuan mujarab untuk kebutuhan kesehatan, kecantikan, dan perawatan kulit.
Hal ini dikarenakan tanaman ini mengandung banyak vitamin, mineral, dan enzim yang menjadikannya antioksidan dan agen antiinflamasi yang hebat.
Akhir-akhir ini, jus lidah buaya juga telah dikenal sebagai ‘minuman kesehatan yang sempurna’, tetapi benarkah demikian?
Apakah ada beberapa efek samping jus lidah buaya yang harus kita waspadai?
Meskipun memiliki manfaat, ada beberapa efek samping yang harus Anda waspadai jika ingin menggunakan lidah buaya.
Lidah buaya bisa menyebabkan kram perut, diare, urin berwarna merah, hepatitis, ketergantungan, atau memperburuk sembelit.
Ada beberapa bahaya atau efek samping mengonsumsi lidah buaya secara berlebihan dan tidak baik untuk penderita penyakit kronis ini.
- 4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 3 Penyebab Tekanan Darah Rendah pada Ibu Hamil
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 4 Manfaat Kencur, Kanker Bakalan Ogah Menyerang