4 Fakta Ini Bisa Bikin Fan Real Madrid Tak Bisa Tidur
Rabu, 06 Maret 2019 – 09:24 WIB

Pemain Real Madrid lesu dipukul Ajax. Foto: Angel Rivero/Marca
1. Kekalahan atas Ajax menandai pertama kalinya sejak 2009-10, Real Madrid kandas di 16 Besar. Fakta ini melengkapi kenyataan bahwa Madrid menderita kekalahan berturut-turut di El Clasico (Copa del Rey dan LaLiga).
2. Real Madrid adalah juara Liga Champions pertama yang gagal lolos ke babak perempat final sejak Chelsea pada 2012-13 (tersingkir di babak grup).
3. Kekalahan 1-4 Real Madrid dari Ajax merupakan margin kekalahan terbesar mereka dalam pertandingan sistem gugur di kandang pada kompetisi Eropa.
4. Real Madrid telah kehilangan empat pertandingan berturut-turut di Santiago Bernabeu. Itu baru terjadi dalam tiga kali kesempatan dalam sejarah klub setelah 1995 dan 2004.
Baca Juga:
Real Madrid kandas di 16 Besar Liga Champions, meski mengantongi kemenangan tandang 2-1 di leg pertama.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Klopp Dirumorkan Bakal Melatih Real Madrid, Agen Buka Suara
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Kapan Semifinal Liga Champions Bergulir? Kans Muncul Raja Baru
- Arsenal Menyingkirkan Real Madrid, Declan Rice: Kami Tahu Kami akan Menang
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah
- Liga Champions: Arsenal dan PSG Tembus Semifinal, Mitos di Munich Berlanjut?