4 Fakta Mengagumkan Inter Setelah Permalukan Chievo
jpnn.com - MILAN – Inter Milan membukukan banyak statistik mengagumkan setelah menumbangkan Chievo Verona dengan skor 1-0 di Marc Antonio Bentegodi, Minggu (20/9) malam WIB.
Hasil itu membuat Inter sukses membukukan empat kemenangan beruntun. Itu merupakan kali keenam Inter sukses menyapu bersih empat laga awal sepanjang sejarah klub.
Jika dihitung dengan tahun lalu, Inter sudah membukukan lima kemenangan beruntun di Serie A. Ini adalah kali pertama Inter bisa melakukannya sejak November 2012 silam.
Selain itu, empat kemenangan beruntun tersebut juga Inter berhasil mematahkan kutukan yang sudah terjadi dalam 13 tahun.
Gelandang Inter Ivan Perisic juga mengukir catatan mengesankan. Perisic mampu meng-cover area sebanyak 11.408 kilometer sepanjang pertandingan. Jumlah itu menjadikan Perisic sebagai pemain Inter dengan cover terbanyak lawan Chievo. (jos/jpnn)
MILAN – Inter Milan membukukan banyak statistik mengagumkan setelah menumbangkan Chievo Verona dengan skor 1-0 di Marc Antonio Bentegodi, Minggu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Persib Bandung Kehilangan 2 Legiun Asing Melawan PSBS Biak, Bojan Hodak Siapkan Siasat
- Live Streaming Barito Putera Vs Persija dan Klasemen Liga 1
- Thailand Gagal Juara Piala AFF 2024, Masatada Ishii Bernasib Sama dengan Shin Tae Yong?
- Veddriq Leonardo Masuk Nominasi Atlet Terbaik Dunia, Ayo Beri Dukungan
- Bursa Transfer Liga 1: Sang Fenomenal Pulang ke Borneo FC
- Real Madrid vs Barcelona di Final Piala Super, Ancelotti: El Clasico Sangat Sulit Diprediksi