4 Fakta Periyanto Berani Memaki Kapolsek, Siapa Dia? Setelah Viral, Ini Kalimatnya
Jadi, tidak sepantasnya masyarakat memaki petugas yang sedang menjalankan tugasnya.
“Kami prihatin melihat kejadian seperti ini. Di saat anggota melakukan pengaturan untuk mengatur kepentingan masyarakat umum, ada yang ingin mengatur lalu lintas sesuai caranya sendiri,” kata Ibrahim.
4. Periyanto meminta maaf seusai memaki kapolsek
Setelah aksinya memaki kapolsek terekam kamera dan viral di medsos, Periyanto meminta maaf.
Video rekaman permintaan maafnya yang disampaikan di depan Pos Terpadu Lingkar Gentong, Kabupaten Tasikmalaya, beredar di medsos.
“Kami mohon maaf karena tadi ada sedikit miskomunikasi saat pengalihan jalur, terus sedikit ada ketegangan. Kami memohon maaf dan sekarang sudah diselesaikan dengan baik,” ujar Periyanto di depan mobil Alphard dengan nomor polisi F 771 TOH. (cuy/sam/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Video viral memperlihatkan warga bernama Periyanto memaki Kapolsek Sukaresik Iptu Asep Saefuloh. Simak kelimatnya setelah ulahnya bikin heboh warganet.
Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Polisi Bongkar Pabrik Obat Keras Ilegal di Tasikmalaya, Omzet Miliaran Rupiah
- Kejagung Beri Penjelasan Soal Video Viral Terkait Stafsus Budi Arie
- AKBP Fahrian Tekankan Jajaran Polres Inhu Jaga Kedamaian Pilkada dengan Maksimal
- Momen Irjen Daniel Temui Ipda Rudy Soik yang Dipecat Seusai Mengusut Mafia BBM
- Ungkap Dosa-Dosa Ipda Rudy Soik, Polda NTT: Tak Layak Dipertahankan