4 Gaya Rambut untuk Anda Berwajah Bulat Tampil Percaya Diri
Senin, 16 April 2018 – 22:32 WIB

Dua gaya rambut artis Hollywood ini cocok untuk wajah bulat. Foto: Kolase by jpnn
Rambut dengan panjang medium bisa memberi kesan wajah lebih panjang. Perkuat kesan tirus dengan poni layer dan belahan rambut pinggir.
Rambut panjang
Rambut panjang dengan potongan lurus simetris maupun bergelombang dengan sentuhan layer juga cocok untuk si wajah bulat. Supaya kian manis, gunakan aksen poni samping.(ida/thejak/jpnn)
Bagi Anda yang memiliki wajah bulat, ada empat pilihan gaya rambut yang membuat Anda semakin percaya diri.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Jedai Glow in The Dark, Melengkapi Gaya Rambut Tahun Baru
- Gegara Ini, Istri Augie Fantinus Ogah Tidur Satu Ranjang
- Tampil Trendi dengan Gaya Rambut Kekinian ala Tezzen
- 3 Gaya Poni Bagi Pemilik Wajah Bulat
- Gegara Pandemi COVID-19, Masyarakat Hanya Punya Dua Pilihan Gaya Rambut
- Disebut Mirip Tukang Parkir, Indy Barends Pelihara Rambut