4 Hal Ini yang Bikin Anda Kabur dari Gebetan
Rabu, 21 April 2021 – 07:42 WIB
jpnn.com, JAKARTA - MENYUKAI seseorang atau gebetan tentunya membuat Anda ingin mengenal dia lebih dekat.
Apa jadinya jika Anda dan gebetan melakukan kencan, tetapi Anda tiba-tiba kehilangan minat terhadapnya.
Hal ini mungkin terjadi, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Aplikasi kencan
Tinder, Badoo, OkCupid, Hinge, dan aplikasi kencan lain yang sedang populer telah memenuhi ponsel Anda untuk bisa berkenalan dengan seseorang yang ingin Anda ajak berkencan.
Sering kali Anda merasa kesal ketika tidak sengaja menggesar ke kiri pada sosok pria atau wanita yang menawan.
Baca Juga:
2. Percakapan mengenai hubungan
Ketika Anda mencoba untuk berkenalan dengan seseorang, tak sedikit yang mencoba membuat percakapan yang seru dengan Anda.
Ada beberapa hal yang bisa bikin gebetan justru kabur dari Anda seperti karena percakapan mengenai hubungan.
BERITA TERKAIT
- Chief Human Capital Officer ACC Raih Indonesia Most Powerful Women Awards 2024
- Wanita Dijual kepada Pria Bertarif Sampai Rp 750 Ribu, Ada yang 17 Tahun
- 5 Barbershop Terbaik di Medan yang Siap Memenuhi Ekspektasimu Punya Rambut yang Keren
- 5 Barbershop di Bogor yang Bisa Bikin Gaya Rambut Pria Makin Stylish
- Tips Menjaga Kesehatan Reproduksi Wanita Secara Alami
- 2 Oknum Polisi Tutupi Pembunuhan Wanita di Karo, Sahroni: Ini Sangat Melenceng