4 Hal Meringankan Nikita Mirzani, tetapi Siap-siap Saja ya
Pertama, terdakwa menyesali perbuatannya.
Kedua, sudah ada permohonan maaf Nikita kepada Dipo Latief.
Ketiga, terjadi perdamaian antara keduanya di mana keduanya sempat hidup rukun melangsungkan kehidupan perkawinan (siri).
Keempat, status Nikita sebagai orang tua tunggal yang menghidupi ketiga anaknya yang masih di bawah umur menjadi hal yang meringankannya.
Sedangkan hal yang memberatkan, perbuatan terdakwa membuat saksi Dipo Latief terluka.
Sidang penganiayaan yang dilakukan Nikita Mirzani terhadap mantan suaminya Dipo Latief telah bergulir sejak Februari 2020.
Nikita didakwa oleh Jaksa Penuntut Umum telah melakukan penganiayaan sesuai Pasal 351 ayat (1) atau Pasal 335 ayat (1) KUHP.
Kasus dugaan penganiayaan tersebut dilaporkan oleh Dipo Latief pada 5 Juli 2018 dengan nomor LP/1189/VII/2018/PMJ/RSJ. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Setidaknya ada empat hal yang meringankan Nikita Mirzani, satu yang memberatkan karena Dipo Latief mengalami luka.
Redaktur & Reporter : Soetomo
- Guru Honorer Supriyani Divonis Bebas, Baju Seragam SD dan Sapu Ijuk Dikembalikan
- Ini Alasan Vadel Badjideh Ingin Segera Bertemu Nikita Mirzani
- Ngebet Ketemu Nikita Mirzani, Vadel Badjideh Pengin Lakukan Ini
- Carok di Sampang Dipicu Masalah 2 Kiai, Begini Ceritanya
- Respons Ayah Vadel Badjideh Disebut Miskin oleh Nikita Mirzani
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi