4 Hal yang Terjadi Pada Anda Setelah Diselingkuhi Pasangan
jpnn.com, JAKARTA - TIDAK ada orang yang ingin pasangannya main belakang dengan wanita lain.
EFEK dari perselingkuhan itu sendiri bisa sangat menyakitkan, baik fisik dan mental.
Berikut beberapa hal yang terjadi pada diri seseorang setelah diselingkuhi pasangan, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Kepercayaan diri berubah
Pengkhianatan yang dilakukan orang yang paling Anda cintai tentu akan menjadi pukulan besar yang sakitnya bukan main.
Setelah diselingkuhi, tak jarang orang mungkin jadi berpikiran negatif dan mencari-cari kesalahan diri sendiri.
Yang lainnya mungkin sampai menganggap mereka tidak lagi dibutuhkan atau bahkan berguna di mata pasangannya.
Ada juga orang-orang yang justru semakin pede setelah karena percaya orang itu bukanlah yang terbaik untuk mereka.
Ada beberapa efek samping yang terjadi pada seseorang setelah diselingkuhi pasangan yang dia cintai.
- Ini Motif Pria di Sukabumi Siram Air Keras kepada Istri, Sontoloyo
- Kasus Perselingkuhan Suami Disetop Polisi, Istri Pejabat OKU Selatan Minta Keadilan
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- Detik-Detik Pria di Sumut Menikam 3 Bocah, 2 Tewas
- IDI Dogiyai: Waspadai Radang Panggul, Kenali Bahaya dan Pengobatan yang Tepat