4 Ikan yang Ramah untuk Penderita Kolesterol Tinggi
Senin, 08 Juli 2024 – 07:23 WIB

Ikan nila goreng. Foto: Cookpad
3. Salmon
Ikan salmon mengandung asam lemak omega 3, sehingga sangat aman dikonsumsi penderita kadar kolesterol tinggi.
Salmon juga memiliki kandungan vitamin lain, yakni vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin D, vitamin E, dan vitamin K.
4. Ikan herring
Walau namanya cukup asing di telinga orang Indonesia, ikan ini kaya akan vitamin A dan D.
Tak hanya itu, ikan ini juga mengandung asam lemak omega 3 yang baik untuk penderita kolesterol.(genpi/jpnn)
Ada beberapa jenis ikan yang sehat dan bergizi yang aman dikonsumsi oleh penderita kolesterol tinggi dan salah satunya ialah ikan herring.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Khasiat Daun Lobak yang Tidak Terduga, Kolesterol Bakalan Tetap Terkendali
- 7 Khasiat Air Rebusan Daun Alpukat yang Luar Biasa
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar