4 Kebiasaan ini Bisa Bikin Panjang Umur
Sabtu, 25 Mei 2019 – 22:51 WIB
Selalu tanamkan pada diri Anda, bahwa tidak pernah ada kata terlambat untuk berhenti merokok. Pada suatu penelitian, disebutkan bahwa responden yang berhenti merokok sebelum usia 35 tahun akan meningkatkan harapan hidupnya hingga 8,5 tahun.
Selain kebiasaan-kebiasaan di atas yang bisa meningkatkan harapan hidup, jangan lupa juga untuk selalu bahagia. Lakukan hal positif yang membuat Anda bahagia. Selain panjang umur, Anda pun akan tampak awet muda sebagai bonusnya!(MS/ RVS/klikdokter)
Selain kebiasaan-kebiasaan di atas yang bisa meningkatkan harapan hidup, jangan lupa juga untuk selalu bahagia. Lakukan hal positif yang membuat Anda bahagia. Selain panjang umur, Anda pun akan tampak awet muda sebagai bonusnya.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Stres di Tempat Kerja Picu Merokok? Kenali Gejalanya dan Alternatif Mengatasinya
- Universitas Padjadjaran dan Universitas Catania Kaji Pengurangan Bahaya Tembakau Alternatif
- Zonasi Penjualan Rokok Dinilai Bakal Jadi Pasal Karet
- APHRF 2024: Perokok Berhak Mengakses Produk Tembakau Alternatif yang Lebih Rendah Risiko
- Turunkan Prevalensi Merokok, APHRF 2024 Dukung Pemanfaatan Produk Tembakau Alternatif
- Praktisi Kesehatan: Pengurangan Risiko bagi Perokok Dewasa Jadi Fokus Pengurangan Bahaya Tembakau