4 Kelebihan Memiliki Kulit Wajah Berminyak

jpnn.com, JAKARTA - ADA beberapa jenis kulit wajah. Mulai dari kulit wajah kering, normal, berminyak, sensitif dan lainnya.
Kulit wajah berminyak telah lama dikenal sering membuat pemiliknya sangat kerepotan.
Hal ini karena memiliki kulit wajah berminyak sangat mudah terserang jerawat, serta riasan wajah mudah luntur.
Namun tahukah Anda, memiliki kulit wajah berminyak juga ada kelebihannya?
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Bollywoodshaadis.
https://www.bollywoodshaadis.com/articles/benefits-of-oily-skin-that-you-did-not-think-of-before-4557?fbclid=IwAR2p2Ap5uoiCKX3JwC283xasJEOZZ9H9SFPiM6MJUUUnZG6GCFxa-yIvkbY.
1. Kulit wajah bercahaya setiap hari
Bahkan setelah sering mencuci muka, sifat berminyak itu berulang kali kembali.
Ini selalu mengganggu Anda karena kamu hanya memperhatikan sifat berminyaknya saja.
Ada beberapa kelebihan kulit wajah berminyak bagi wanita dan salah satunya ialah proses penuaan yang terjadi lebih lambat.
- 10 Makanan untuk Kulit Wajah Bebas Kerutan
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget
- 4 Manfaat Susu Domba untuk Menjaga Kecantikan Kulit Wajah
- 4 Manfaat Jambu Air, Ampuh Kontrol Diabetes
- 3 Manfaat Nanas, Bikin Kulit Wajah Makin Sehat dan Glowing