4 Khasiat Air Rebusan Daun Salam, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
Senin, 28 April 2025 – 08:00 WIB

Daun Salam. Foto : Ricardo/JPNN.com
Bahkan, kadar kolesterol jahat dalam tubuh juga akan menurun.
4. Mencegah komplikasi diabetes
Manfaat air rebusan daun salam bisa mengontrol kadar gula darah pada penderita penyakit diabetes dan kolesterol.
Antioksidan di dalamnya juga bisa membantu tubuh dalam proses memproduksi insulin.
Untuk membuat rebusan daun salam caranya sangat mudah.
Sediakan 9 lembar daun salam, 1 sendok teh kayu manis bubuk, 500 ml air, dan madu.
Rebus daun salam, kayu manis dengan menggunakan api kecil hingga mendidih.
Setelah itu, saring dan campurkan madu secukupnya. Air rebusan daun salam bisa diminum setiap pagi saat perut masih kosong dan sisanya bisa diminum pada siang atau malam hari.(genpi/jpnn)
Ada beberapa khasiat rutin mengonsumsi air rebusan daun salam yang baik untuk kesehatan dan sangat baik dikonsumsi penderita penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Cegah Penyakit Tidak Menular, Remaja Diminta Terapkan Pola Makan Gizi Seimbang
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 5 Makanan Pemicu Asam Urat yang Harus Anda Hindari
- 6 Perbedaan Penggunaan Herbal untuk Infeksi Ginjal dan Batu Ginjal
- 8 Makanan Pemicu Asam Urat