4 Khasiat Kulit Manggis yang Aman untuk Penderita Penyakit Ini

Pasalnya, kulit manggis ternyata mengandung sejumlah antioksidan dan dilengkapi kandungan vitamin C yang mampu melindungi tubuh terkena berbagai penyakit.
Perlu diketahui, bahwa rutin mengonsumsi makanan kaya antioksidan juga disebut bisa mengurangi risiko terkena diabetes tipe 2.
Meski begitu, diperlukan penelitian lanjutan untuk membuktikan hal tersebut.
2. Mengontrol kadar gula darah
Salah satu manfaat mengonsumsi kulit manggis ternyata mampu mengontrol kadar gula darah.
Pasalnya, Xanthone yang terkandung dalam kulit buah manggis memiliki khasiat yang melimpah untuk pengidap penyakit diabetes, yakni berperan penting dalam mengontrol kadar gula darah.
Menurut penelitian dalam Medical Journal of Lampung University menampilkan sebuah data penurunan gula darah pada pasien diabetes yang mengonsumsi ekstrak kulit manggis selama 10 hari.
3. Menurunkan kadar kolesterol
Manfaat kulit manggis ternyata juga disebut mampu menurunkan kadar kolesterol dengan mengurangi kadar kolesterol jahat (LDL) dan meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL).
Hal tersebut terlihat dalam penelitian pada tikus percobaan yang dipublikasikan Jurnal Ilmiah Kedokteran Wijaya Kusuma.
Ada beberapa manfaat dari kulit manggis yang sangat baik untuk kesehatan serta aman dikonsumsi oleh penderita penyakit ini.
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini