4 Khasiat Mentimun, Bikin Penyakit Ini Ambyar

jpnn.com, JAKARTA - MENTIMUN merupakan salah satu makanan yang banyak dikonsumsi dan kaya akan berbagai kandungan nutrisi.
Mentimun yang sering dimakan sebagai lalapan ini memiliki kandungan air yang cukup banyak.
Selain itu, mentimun juga mengandung vitamin serta mineral yang baik untuk tubuh.
Berikut beberapa manfaat mengonsumsi mentimun bagi kesehatan tubuh, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Melancarkan pencernaan
Salah satu khasiat mengonsumsi mentimun bagi kesehatan tubuh, yakni bisa untuk melancarkan pencernaan.
Perlu diketahui, bahwa kandungan serat serta air pada mentimun bisa membantu mencegah sembelit dan melancarkan saluran pencernaan.
Selain itu, kandungan serat berupa pektin pada mentimun juga bisa membantu mengatur pergerakan usus serta meningkatkan frekuensi buang air besar.
2. Menjaga kesehatan jantung
Salah satu manfaat mengonsumsi mentimun bagi kesehatan tubuh, yakni bisa menjaga kesehatan jantung.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi mentimun yang ternyata baik untuk kesehatan tubuh serta bisa membantu mencegah serangan penyakit ini.
- 5 Manfaat Air Jahe Campur Mentimun, Bantu Tingkatkan Gairah Pria
- 5 Khasiat Air Rendaman Daun Kelor, Sahabat Terbaik Penderita Penyakit Ini
- 5 Bahaya Makan Tomat Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini