4 Khasiat Rebusan Air Daun Pandan Campur Jahe, Bikin Gula Darah Ambrol
Selasa, 27 Desember 2022 – 08:09 WIB

Daun Pandan. Foto : Ricardo/JPNN.com
2. Mengatasi Diabetes
Kadar gula darah yang tinggi bisa memicu risiko diabetes. Untuk menyeimbangkan insulin, penderita diabetes bisa mengonsumsi daun pandan campur jahe secara rutin.
Daun pandan bisa ditambahkan dalam makanan atau dicampur dalam minuman.
3. Mengatasi Rambut Kusut dan Kusam
Selain mengatasi masalah ketombe dan rambut rontok, daun pandan campur jahe juga bermanfaat untuk mengatasi rambut kusut dan kusam.
4. Meredakan Sakit Kepala
Masalah sakit kepala yang terlalu sering menyerang, bisa diatasi dengan daun pandan.
Anda bisa mengonsumsi daun pandan atau menggunakannya sebagai aroma terapi alami untuk menenangkan pikiran dan meredakan sakit kepala.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin minum rebusan air daun pandan yang dicampur dengan jahe untuk tubuh dan salah satunya bisa mengatur gula darah.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- Jaga Kadar Gula Darah Tetap Normal Saat Lebaran dengan 3 Cara Alami Ini
- 7 Obat Alami untuk Mengatasi Gangguan Saraf
- 3 Manfaat Jahe Campur Bawang Putih, Bantu Tingkatkan Hormon Pria
- 7 Khasiat Air Jahe, Kolesterol Bakalan Ambyar
- Anak Ungkap Penyebab Mpok Atiek Dilarikan ke Rumah Sakit
- 6 Bahaya Teh Hijau, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini