4 Khasiat Rutin Minum Air Jahe Campur Jeruk Nipis, Bikin Gula Darah Ambyar

jpnn.com, JAKARTA - JAHE dan jeruk nipis merupakan bahan masakan yang ada di dapur ibu rumah tangga.
Namun selain itu, jahe dan jeruk nipis juga mengandung berbagai nutrisi yang baik untuk tubuh.
Oleh sebab itu, kedua bahan ini seringkali dicampur menjadi sebuah ramuan yang memiliki segudang khasiat untuk menyehatkan tubuh.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan gairah di ranjang
Bahan alami ini memang sudah terkenal untuk memperbaiki kualitas kehidupan di ranjang.
Studi klinis telah membuktikan bahwa jahe merah bisa membantu dalam pengobatan disfungsi pria.
Hal ini karena kandungan alami phyto testosteron yang bisa secara efektif meningkatkan produksi cairan pada pria.
2. Mengatur kadar gula darah
Penyakit diabetes ternyata bisa juga dicegah dengan rutin konsumsi herbal satu ini.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi air jahe yang dicampur dengan jeruk nipis yang baik untuk kesehatan dan salah satunya menambah energi.
- Turunkan Gula Darah dengan Mengonsumsi 3 Obat Ini
- Turunkan Gula Darah dengan Rutin Mengonsumsi 4 Buah Ini
- 5 Bahaya Mengonsumsi Jahe Berlebihan, Bikin Penyakit Ini Mengintai Anda
- Tips Agar Gula Darah Aman Selama Lebaran 2025
- Jaga Kadar Gula Darah Tetap Normal Saat Lebaran dengan 3 Cara Alami Ini
- 7 Obat Alami untuk Mengatasi Gangguan Saraf