4 Khasiat Rutin Minum Air Serai Campur Madu, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik

Kandungan vitamin C bisa memperkuat kekebalan tubuh. Rebus beberapa serai segar bersama dengan beberapa cengkeh, sedikit kunyit dan daun teh.
Ramuan sederhana ini efektif untuk memecah lendir dan pembentukan dahak.
2. Penuh Antioksidan
Air rebusan serai campur madu adalah teh detoksifikasi yang dikemas dengan antioksidan.
Ini bisa membantu dalam detoksifikasi dan pembersihan tubuh dari dalam.
Ini membantu dalam menghilangkan racun dari tubuh dengan menghilangkan retensi cairan.
3. Sebagai Detoksifikasi
Mengonsumsi air rebusan serai di pagi hari sebelum memulai aktivitas dan sarapan bisa membantu proses pengeluaran zat racun melalui sistem metabolisme tubuh.
4. Menjaga Kadar Kolesterol
Agar kolesterol tetap stabil dan tidak lebih dari batasan wajar, Anda bisa mengonsumsi teh serai secara berkala.
Sedangkan untuk mengatasi kadar kolesterol yang susah turun, Anda bisa mengonsumsinya setiap pagi sebelum sarapan.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi air serai yang dicampur dengan madu yang baik untuk kesehatan dan salah satunya sebagai detoksifikasi.
Redaktur & Reporter : Fany
- 3 Manfaat Tomat Campur Jeruk Nipis, Kaya Kandungan Antioksidan
- 8 Makanan Kaya Antioksidan yang Wajib Anda Konsumsi
- Redakan Flu dengan Mengonsumsi 3 Makanan Ini
- 5 Khasiat Air Rebusan Kayu Manis Campur Daun Serai, Bantu Obati Flu
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Bantu Jaga Tekanan Darah Tetap Normal
- 4 Manfaat Semangka Campur Madu, Kanker Bakalan Ogah Mendekat