4 Khasiat Semangka, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
jpnn.com, JAKARTA - SEMANGKA merupakan buah yang mengandung air, sehingga bisa membantu menghilangkan rasa haus Anda.
Buah berwarna merah ini memiliki banyak manfaat yang tak terduga untuk kesehatan tubuh.
Bahkan, bijinya pun juga memiliki manfaat untuk meningkatkan sirkulasi darah ke jantung.
Berikut manfaat tak terduga dari buah semangka untuk kesehatan tubuh, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan kesehatan mata
Sama seperti wortel, buah semangka juga bermanfaat untuk kesehatan mata.
Semangka mengandung likopen yang bisa melindungi mata dari kerusakan oksidatif.
Semangka juga bermanfaat sebagai antiinflamasi dan antioksidan untuk mencegah degenerasi makula.
2. Mencegah asma
Semangka juga bermanfaat untuk para penderita asma. Semangka mengandung vitamin C dan antioksidan yang sangat baik untuk menurunkan asma.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi semangka yang baik untuk kesehatan tubuh Anda dan juga bisa menurunkan risiko serangan penyakit ini.
- 5 Manfaat Nanas, Penyakit Ganas Ini Bakalan Ogah Mendekat
- 7 Manfaat Makan Jeruk Bali, Deretan Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 10 Manfaat Belimbing, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- 9 Manfaat Alpukat, Selamat Tinggal Deretan Penyakit Ini
- Jaga Kesehatan Mata dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini
- 8 Khasiat Nangka, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini