4 Khasiat Teh Kembang Sepatu, Berat Badan Bakalan Ambyar
Selasa, 25 Februari 2025 – 02:00 WIB

Ilustrasi teh kembang sepatu. Foto: Laman Prevention
Mengingat kembang sepatu sangat kaya akan antioksidan, ia bisa memastikan untuk mengatasi penumpukan radikal bebas dan membantu Anda menghindarinya.
Sebuah penelitian yang diterbitkan di PubMed Central berjudul “Antioxidant and drug detoxification potentials of Hibiscus sabdariffa anthocyanin extract” mencatat bahwa ketika tikus diberi ekstrak kembang sepatu, mengurangi efek radikal bebas dalam tubuh mereka hingga 92 persen.(fny/jpnn)
Ada beberapa manfaat teh kembang sepatu yang baik untuk kesehatan tubuh Anda dan salah satunya ialah kaya akan antioksidan.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- 3 Manfaat Tomat Campur Jeruk Nipis, Kaya Kandungan Antioksidan
- 8 Makanan Kaya Antioksidan yang Wajib Anda Konsumsi
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- 3 Khasiat Air Daun Salam untuk Menurunkan Berat Badan