4 Khasiat Teh Kembang Sepatu yang Ampuh Mengatasi Penyakit Ini

jpnn.com, JAKARTA - TEH merupakan minuman yang disukai banyak orang. Salah satu teh yang populer ialah teh kembang sepatu.
Kembang sepatu memang merupakan bunga yang indah, tetapi tidak banyak yang mengetahui segudang manfaatnya bagi kesehatan Anda.
Teh kembang sepatu merah dengan rasa yang tajam tidak hanya enak, tetapi juga membantu Anda menjadi sehat.
Konon masyarakat kawasan Afrika sudah sering memanfaatkan kembang sepatu untuk kesehatan jantung.
Anda bisa meminumnya dingin atau panas, tetapi pastikan untuk memasukkan teh kembang sepatu ke dalam rutinitas harian kamu.
Melakukannya akan memberi Anda banyak manfaat, mulai dari jantung yang lebih sehat hingga kulit bercahaya.
Terkejut mendengarnya? Nah, berikut beberapa alasan yang akan membuat Anda memasukkan teh kembang sepatu ke dalam hidup Anda dan mendapatkan manfaatnya yang luar biasa.
Berikut ini penjelasannya, seperti dikutip laman Healthshots.com.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi teh bunga kembang sepatu yang baik untuk kesehatan dan bisa membantu mengatasi penyakit ini.
- 3 Khasiat Rutin Minum Susu Kedelai, Bikin Penyakit Ini Tidak Berkutik
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis, Ampuh Obati Deretan Penyakit Ini
- 7 Khasiat Air Jahe, Kolesterol Bakalan Ambyar
- 7 Khasiat Daun Mangga, Lindungi Tubuh dari Penyakit Ini
- 6 Bahaya Teh Hijau, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- 4 Manfaat Bayam, Bikin Kulit Makin Glowing