4 Langkah Meminimalkan Risiko Terkena Kanker
Rabu, 05 Februari 2020 – 04:06 WIB
4. Lindungi diri dari sinar matahari
Paparan sinar matahari terlalu berlebihan meningkatkan risiko terjadinya kanker kulit. Meski sebetulnya sinar matahari itu baik, tapi ada waktu-waktu berbahaya yang paparan sinarnya buruk untuk kulit. Untuk mencegahnya, hindari paparan sinar matahari antara pukul 10 pagi hingga 4 sore.
Gunakan tabir surya spektrum luas (broad spectrum) dengan SPF setidaknya 30. Tetap aplikasikan tabir surya meski hari berawan.(RN/RVS/klikdokter)
Lebih baik mencegah daripada mengobati bukan, berikut empat cara meminimalkan risiko kanker.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- RS Mandaya Puri Kini Punya Digital PET SCAN Terbaru, Seperti di Singapura & Amerika
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar
- Mayapada Breast Clinic jadi Layanan Terpadu untuk Kanker Payudara
- Childfree Berdampak Positif dan Negatif, Begini Penjelasan Dokter Ngabila
- Solusi Inovatif untuk Terapi Kanker Hadir di Indonesia
- Inovasi Bedah Bethsaida Hospital, Harapan Baru Pasien Kanker Rektum