4 Makanan yang Ampuh Mencegah Timbulnya Uban di Rambut
Putih telur adalah sumber protein terkaya dan faktanya, makan satu butir telur utuh bisa membantu memperbaiki rambut.
Mereka yang memiliki rambut beruban prematur rendah vitamin-B12. Telur bisa membantu mengisi kembali kadar vitamin ini yang lebih rendah.
Telur rebus sangat bagus untuk menjaga dan memperbaiki kesehatan rambut. Jika Anda seorang vegan atau vegetarian, kamu mungkin harus bergantung pada kedelai atau sereal.
4. Cokelat hitam
Beruban prematur juga terjadi karena kekurangan zat besi dan tembaga.
Anehnya, cokelat hitam adalah sumber yang baik dari kedua nutrisi ini.
Tingkat optimal zat besi dan tembaga bisa membantu mencegah rambut beruban prematur.
Meski para ahli mengatakan kekurangan tembaga jarang terjadi, itu masih ada dan tembaga sebagian bertanggung jawab untuk memproduksi melanin.(fny/jpnn)
Ada beberapa makanan yang bisa mencegah timbulnya uban di rambut seperti misalnya cokelat hitam.
Redaktur & Reporter : Fany
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Manfaat Nanas, Penyakit Ganas Ini Bakalan Ogah Mendekat
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Masih Ragu Transplantasi Rambut? Simak Kiat Berikut
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini