4 Makanan yang Bantu Anda Melawan Depresi

jpnn.com, JAKARTA - SALAH satu aspek kesehatan mental yang paling diabaikan adalah nutrisi.
Makanan memainkan peran penting dalam kesehatan fisik, serta kesehatan mental dan emosional kita.
Saat sedang berjuang dengan depresi, mungkin Anda merasa terbebani memikirkan untuk makan makanan yang tepat.
Namun, beberapa dari perubahan kecil dalam pola makan Anda ini bisa membantu mengurangi gejalamu dan memiliki efek positif pada kehidupan sehari-hari kamu.
Berikut ini beberapa makanan yang bantu atasi depresi, seperti dilansir laman Genpi.co. Jumat.
1. Kelapa
Kelapa mengandung trigliserida dan lemak sehat yang bisa memicu suasana hati menjadi lebih baik, serta menjaga kesehatan otak.
Anda bisa memasukkan serutan kelapa segar atau segelas air kelapa dalam makanan setiap hari.
Ada beberapa makanan yang bisa bantu atasi depresi dengan mudah salah satunya adalah telur.
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Stem Cell Berstandar Global Kini Bisa Diakses di Indonesia