4 Manfaat Daging Lidah Buaya untuk Kesehatan Anak

jpnn.com - Lidah buaya atau aloe vera memang dikenal sebagai salah satu bahan alami yang digunakan untuk produk kecantikan. Kandungan nutrisinya yang banyak memang dipercaya bisa menyehatkan kulit dan rambut.
Namun, adakah manfaat daging lidah buaya bila dikonsumsi anak? Simak penjelasannya menurut dokter.
Khasiat daging lidah buaya untuk anak
Menurut dr. Dyah Novita Anggraini (dr. Vita), anak di atas umur 12 tahun baru boleh memakan daging lidah buaya, asalkan sudah benar-benar diolah dengan baik dan getahnya sudah dibersihkan.
Beberapa manfaat lidah buaya untuk anak ialah:
1. Atasi masalah pencernaan
Lidah buaya mengandung beberapa kandungan yang dapat berperan sebagai pencahar.
Nutrisi inilah yang nantinya bisa menstimulasi tumbuhnya bakteri baik di usus, sehingga sistem pencernaan lebih sehat.
Adakah manfaat daging lidah buaya bila dikonsumsi oleh anak? Simak penjelasannya menurut dokter.
- Einstein Science Project Bantu Problem Solving dan Critical Thinking pada Anak
- 1.000 Hari Pertama Fase Penting Bagi Anak, Orang Tua Jangan Salah Langkah
- Hilangkan Kerutan di Wajah dengan Menggunakan 7 Ramuan Herbal Ini
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli
- 4 Efek Samping Lidah Buaya, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini
- Jenazah Ray Sahetapy Telah Dimakamkan, Anak: Mohon Maaf Apabila Semasa Hidup...