4 Manfaat Kopi yang Tidak Terduga, Bikin Kulit Makin Sehat

jpnn.com, JAKARTA - KOPI merupakan salah satu minuman populer yang banyak dikonsumsi orang.
Kopi yang mengandung kafein ini mengandung berbagai khasiat yang baik untuk tubuh.
Begitu juga dengan bubuk kopi. Anda bahkan bisa menggunakannya sebagai masker untuk kulit.
Berikut manfaat kopi untuk kesehatan, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan mood
Wanita cenderung memiliki mood yang tidak menentu. Kopi yang mengandung kafein ini mampu meningkatkan detak jantung, sehingga darah bisa mengalir secara teratur ke seluruh tubuh.
Hal ini bisa meningkatkan mood agar menjalani hari menjadi lebih menyenangkan.
Kamu cukup memilih caffee latte yang merupakan campuran kopi dan susu.
Walaupun rasanya lebih soft, tetapi minuman ini seringkali bisa meningkatkan mood yang jelek.
Ada beberapa manfaat kopi yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan dan salah satunya ialah membantu menurunkan berat badan.
- ICF dan CBE 2025: Jembatan Industri dan Pebisnis Kopi Nusantara Menuju Pasar Global
- 3 Manfaat Seledri, Bantu Proses Penurunan Berat Badan Makin Lancar
- 3 Bahaya Mengonsumsi Makanan Beku, Penyakit Ini Bakalan Menyerang Anda
- Turunkan Berat Badan dengan Mengonsumsi 9 Makanan Tinggi Protein Ini
- 4 Khasiat Teh Kembang Sepatu, Berat Badan Bakalan Ambyar
- Diklaim Lebih Sehat, Excelso Padukan Kopi dan Air Tebu dalam Menu Baru