4 Manfaat Lobak, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
Jumat, 03 Mei 2024 – 02:01 WIB
4. Menjaga kesehatan jantung
Lobak kaya akan antioksidan, kalsium, dan potasium, yang membantu menurunkan tekanan darah Anda.
Selain itu, lobak juga merupakan sumber nitrat alami yang meningkatkan aliran darah.
Ketika tekanan dan aliran darah normal, kemungkinan penyakit jantung berkurang.
Peneliti dari Kagoshima University di Jepang juga menemukan bahwa lobak bisa melindungi pembuluh darah koroner Anda, dan berpotensi mencegah risiko penyakit jantung dan strok.
Selain itu, antosianin, flavonoid yang bertanggung jawab memberi warna merah pada lobak, telah dikaitkan dengan penurunan risiko penyakit jantung.(fny/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi sayur lobak yang ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan membantu menurunkan risiko serangan penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Khasiat Air Kunyit Campur Serai, Bikin Gula Darah Tetap Normal
- 10 Khasiat Teh Hijau, Bikin Penyakit Kronis Ini Enggan Mendekat
- 8 Khasiat Rutin Minum Jus Mangga, Wanita Pasti Suka
- 4 Khasiat Rutin Mengonsumsi Kangkung, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahan Alami yang Ampuh Jaga Kesehatan Jantung Anda
- 4 Manfaat Asam Jawa, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat