4 Manfaat Menakjubkan Telur Bebek, Wanita Pasti Suka
Kamis, 14 Oktober 2021 – 11:55 WIB

Ilustrasi merawat kulit. Foto: sukalive
Kandungan ini juga bikin kulit kamu lebih terlindung dari paparan sinar UV.
2. Mencegah stroke
Meskipun kandungan kolesterol tinggi, telur bebek rupanya punya hal lain yang bisa mencegah stroke.
Kandungan asam oleat akan membantu tubuh menurunkan kadar kolesterol jahat dan tekanan darah.
Meskipun demikian, kamu harus memakannya sesuai porsi. Jangan berlebihan, sebab sesuatu yang berlebihan selalu membuat efek yang tidak baik.
3. Mencegah katarak
Lutein dan zeaxanthin rupanya juga mampu mencegah penyakit katarak.
Sebab, kedua kandungan itu merupakan antioksidan yang sangat efektif melindungi mata.
Ada beberapa manfaat telur bebek yang bagus untuk tubuh dan salah satunya adalah mencegah anemia.
BERITA TERKAIT
- 10 Makanan Kaya Nutrisi yang Wajib Dikonsumsi Ibu Hamil
- 5 Manfaat Nangka, Cegah Anemia Menyerang Anda
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli
- Rutin Mengonsumsi 5 Makanan Ini, Kolesterol Bakalan Makin Tidak Terkendali
- 6 Makanan Kaya Vitamin K yang Bisa Anda Konsumsi
- Rutin Mengonsumsi 8 Makanan Ini, Kesehatan Otak Tetap Terjaga