4 Manfaat Pisang Merah, Kolesterol Langsung Ambyar
Kamis, 03 Februari 2022 – 05:57 WIB

Ilustrasi pisang merah. Foto: Pixabay
3. Mencegah batu ginjal
Kalium berkaitan dengan penurunan risiko batu ginjal. Pisang merah mengandung kalium tinggi sehingga bisa membantu mencegah pembentukan batu ginjal.
Makan pisang merah secara rutin bisa menjadi cara efektif untuk mengurangi risiko batu ginjal.
4. Membantu menurunkan berat badan
Pisang merah mengandung lebih sedikit kalori dibandingkan dengan variasi lainnya. Mereka memberikan rasa kenyang tanpa menambahkan terlalu banyak kalori.
Dengan demikian, mengonsumsi pisang merah secara rutin bisa membantu menurunkan berat badan.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat pisang merah untuk kesehatan dan salah satunya adalah meningkatkan kesehatan otak.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Asam Lambung Naik, Redakan dengan Mengonsumsi 3 Makanan Lezat Ini
- 4 Manfaat Pisang, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Diabetes
- Ingin Menurunkan Berat Badan, Konsumsi 3 Jus Buah Ini
- Tingkatkan Energi Tubuh Anda dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini
- 4 Manfaat Pisang Campur Madu, Kulit Wajah Bebas Keriput
- 8 Bahaya Mengonsumsi Pisang Berlebihan, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini