4 Manfaat Rutin Minum Kopi, Bantu Cegah Serangan Depresi

jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda suka kopi? Kopi merupakan salah satu minuman populer di dunia.
Karena kandungan kafeinnya yang tinggi, minum kopi diketahui bisa membantu meningkatkan energi dan konsentrasi.
Anda bisa minum kopi begitu saja atau dicampur madu, kreamer, bahkan mentega.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Meningkatkan mood
Wanita cenderung memiliki mood yang tidak menentu. Kopi yang mengandung kafein ini mampu meningkatkan detak jantung, sehingga darah bisa mengalir secara teratur ke seluruh tubuh.
Hal ini bisa meningkatkan mood agar menjalani hari menjadi lebih menyenangkan.
Kamu cukup memilih caffee latte yang merupakan campuran kopi dan susu.
Walaupun rasanya lebih soft, tetapi minuman ini seringkali bisa meningkatkan mood yang jelek.
Ada beberapa manfaat rutin minum kopi yang ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya ialah membantu menyehatkan kulit.
- Depresi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- ICF dan CBE 2025: Jembatan Industri dan Pebisnis Kopi Nusantara Menuju Pasar Global
- Diklaim Lebih Sehat, Excelso Padukan Kopi dan Air Tebu dalam Menu Baru
- 6 Khasiat Lemon Campur Daun Mint, Sakit Kepala Bakalan Ambyar
- Buka Cabang di Jakbar, Warkop Medan Hadirkan Beragam Kuliner, Harga Mulai Rp10 Ribuan
- 6 Manfaat Berhenti Minum Kopi, Tekanan Darah Bakalan Tetap Stabil