4 Manfaat Rutin Minum Kopi Hitam Campur Telur Ayam Kampung, Bikin Pasangan Happy

Tuangkan juga madu dan telur ayam kampung. Tambahkan lagi air panas.
Sebaiknya Anda meminum ramuan ini 1 jam sebelum mulai beraksi di atas ranjang untuk mendapatkan hasil yang memuaskan.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menjaga Kesehatan Mata
Telur ayam kampung mengandung lutein dan zeaxanthin yang berperan untuk membantu menjaga kesehatan mata.
Lutein dan zeaxanthin dibutuhkan sebagai antioksidan aktif yang hidup di sekitar retina.
Lutein dan zeaxanthin termasuk dalam jenis karotenoid untuk membantu mata melakukan filter spektrum ultraviolet dan sinar biru berenergi tinggi.
Selain itu, telur ayam kampung juga mengandung dua per tiga lebih banyak vitamin A dari telur ayam negeri yang juga berperan untuk mendukung kesehatan mata.
2. Mengandung Nutrisi Seimbang
Manfaat telur ayam kampung mampu memenuhi kebutuhan nutrisi seimbang dan vitamin untuk tubuh.
Ada beberapa manfaat rutin minum kopi hitam campur telur ayam kampung yang baik untuk kesehatan tubuh seperti menjaga kesehatan mata.
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- Jangan Sampai Anak Kekurangan Zat Besi, Simak Penjelasan Ahli
- Nutriflakes Dukung Puasa Sehat dengan Kampanye #SiapaAjaBisa
- 4 Manfaat Jintan Hitam Campur Madu, Ampuh Obati Asma
- 5 Tips Mencerahkan Kulit Selama Ramadan 2025, Enggak Pakai Ribet
- Nutrisi Pakan Kunci Cegah Diare dan Obesitas pada Hewan Peliharaan