4 Manfaat Susu Kunyit, Bantu Cegah Serangan Penyakit Kronis Ini
Jumat, 20 Oktober 2023 – 07:08 WIB

Kunyit. ILUSTRASI. Foto: Laman Cheat Sheet
4. Menjaga kadar gula darah tetap stabil
Jika Anda membuat susu kunyit tanpa tambahan pemanis, maka manfaat minuman ini bisa Anda dapatkan.
Kunyit, jahe, dan kayu manis dari susu kunyit bisa mengurangi jumlah glukosa yang diserap di dalam usus setelah Anda makan sehingga gula darah akan lebih terkontrol.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi susu kunyit yang ternyata baik untuk kesehatan tubuh serta membantu mencegah serangan penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Kombinasi Minyak Zaitun dan Kunyit, Bikin Rambut Sehat Secara Alami
- Cegah Pikun dengan Rutin Mengonsumsi Kunyit
- 4 Khasiat Air Kunyit Campur Lemon, Bikin Kanker Ogah Menyerang
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini