4 Menteri Jokowi Masuk Bursa Cawapres buat Ganjar

"Pak Basuki lebih cocok, lebih pas, lebih bisa diterima PDIP dan kader sendiri. Secara pembawaan santai, kalem, bijaksana, pekerja keras. Itu yang disukai oleh PDIP dan Megawati,” tutur Ujang.
Di luar dua nama itu, masih ada dua menteri lagi yang juga masuk bursa bakal cawapres pendamping capres Ganjar.
Mereka ialah Menko Polhukam Mahfud MD dan Meparekraf Sandiaga Uno.
Nama Mahfud sejatinya sudah lama beredar. Namun, Mahfud makin santer terdengar setelah Ganjar membagikan foto keakrabannya dengan Mahfud beberapa hari yang lalu.
Sementara itu, nama Sandiaga sudah menjadi rahasia umum telah disodorkan oleh partainya, yakni PPP, untuk menjadi pendamping Ganjar.
PPP merupakan salah satu partai dalam ikatan kerja sama dengan PDIP, selain Perindo dan Hanura. (jpnn/antara)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Pengumuman nama bakal cawapres pendamping capres Ganjar Pranowo tinggal menunggu waktu saja.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Simak Penilaian Gibran tentang Didit Prabowo, Begini
- Lihat yang Dilakukan Gibran saat Mudik ke Solo, Paten!
- Hari Pertama Lebaran 2025, Kepala IKN Basuki Hadimuljono Kunjungi Rumah Megawati
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- Sejumlah Tokoh Datangi Rumah Megawati di Hari Raya, Anak Buah Prabowo Ikut Hadir
- NasDem Menghormati Jika Jokowi Pilih Gabung PSI