4 Negara ASEAN yang Tampil di Piala Asia 2023, 2 Tim Menanti Cukup Lama
Rabu, 15 Juni 2022 – 06:05 WIB

Para penggawa Timnas indonesia melakukan selebrasi seusai membobol gawang Nepal. Foto: PSSI.
Sejatinya masih ada sejumlah negara ASEAN yang mengikuti Kualifikasi Piala Asia 2023, seperti Myanmar, Singapura, Filipina dan Kamboja. Namun, mereka semua dipastikan gagal melangkah ke putaran final.
Singapura hanya menempati posisi ketiga Grup F dengan tiga poin, sedangkan Myanmar (0 poin) tepat di bawahnya. Adapun Kamboja (1 poin) menjadi juru kunci di Grup D.
Filipina di sisi lain, sejatinya finis sebagai runner up Grup B. Namun, mereka gagal lolos ke Piala Asia 2023 karena hanya mengumpulkan empat poin, terpaut dua angka dari Hong Kong yang masuk kategori lima runner up terbaik dengan poin terendah.(mcr15/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
4 negara ASEAN yang tampil di Piala Asia 2023, 2 tim menanti cukup lama. Cek selengkapnya di sini.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Begini Persiapan Timnas Indonesia Menjelang Lawan Korea Utara di Piala Asia U-17 2025
- Piala Asia U-17 2025: Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Korea Utara
- Timnas Indonesia Dipastikan Hadapi Korea Utara di Perempat Final Piala Asia U-17
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes