4 Penyebab Ponsel Merusak Peluang Anda Untuk Menurunkan Berat Badan

jpnn.com - Smartphone Anda bisa merusak peluang untuk menurunkan berat badan. Kok Bisa?
Smartphone adalah superkomputer yang bisa sangat berguna dalam kehidupan kita sehari-hari.
Smartphone juga membuat hidup lebih mudah dan telah membawa begitu banyak kemudahan dalam hidup kita.
Namun, terlalu banyak hal baik bisa berakibat buruk juga, dan dalam kasus orang-orang yang ingin menurunkan berat badan, menggunakan ponsel terlalu sering kadang-kadang bisa menjadi bumerang dan lebih berbahaya daripada memberi kebaikan.
Begini cara ponsel Anda bisa menggagalkan program penurunan berat badan Anda, seperti dilansir laman MSN, Kamis (16/1).
1. Anda berlari lebih lambat
Ternyata, berjalan sambil menggunakan ponsel Anda bisa memperlambat langkah Anda, yang bisa memengaruhi jumlah kalori yang Anda bakar.
Jadi lain kali Anda melakukannya, cukup putar musik dan fokus pada berlari / jogging.
Menggunakan ponsel terlalu sering kadang-kadang bisa menjadi bumerang dan lebih berbahaya daripada memberi kebaikan, termasuk niat Anda yang sedang dalam proses menurunkan berat badan.
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- Bea Cukai Imbau Masyarakat Hindari Jasa Unlock IMEI, Berbahaya
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur
- 3 Khasiat Air Daun Salam untuk Menurunkan Berat Badan
- 5 Jus Segar yang Bantu Menurunkan Berat Badan Tanpa Efek Samping