4 Perwira Polda Sulsel Ikut Seleksi Penyidik KPK
Kamis, 04 Oktober 2012 – 00:28 WIB

4 Perwira Polda Sulsel Ikut Seleksi Penyidik KPK
Dia memperkirakan proses rekrutmen tersebut akan rampung dalam waktu satu bulan ke depan. Perekrutan ini sengaja dilakukan untuk mengisi kekosongan pasca tidak diperpanjangnya izin 20 penyidik oleh Polri. Sehingga proses rekrutmen ini bisa selesai pada November mendatang.
Sedang untuk mengisi kekosongan ditingkat penyelidik, kata Johan, KPK sudah menyiapkan rekrutan penyelidik yang lebih luas cakupannya. "Iya kita juga akan rekrutmen penyelidik lagi, bisa dari BPKP, Pajak dan lain-lain," ujar dia. (*/pap)
MAKASSAR -Sebanyak empat orang perwira menengah yang berada di jajaran Polda Sulsel mengikuti seleksi sebagai penyidik Komisi Pemberantasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung