4 Poin Penting Pernyataan Shin Tae Yong, Fokus Lawan Yordania & Nepal

4 Poin Penting Pernyataan Shin Tae Yong, Fokus Lawan Yordania & Nepal
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong. Foto: PSSI.org

Timnas Indonesia sempat tertinggal 0-1 sebelum membalikkan keadaan menjadi 2-1.

"Saya juga yakin kemenangan bisa datang tergantung seberapa besar para pemain berjuang di lapangan," tukas Shin Tae Yong.

“Terima kasih pemain sudah maksimal lawan Kuwait,” imbuhnya

4. Shin Tae Yong fokus menghadapi Yordania dan Nepal

Timnas Indonesia selanjutnya menghadapi Yordania pada Minggu (12/6) dini hari dan melawan Nepal pada 15 Juni 2022 di tempat yang sama.

Juara Grup dan lima runner up terbaik dipastikan akan lolos ke putaran final Piala Asia 2023 mendatang.

"Sekarang kami fokus ke depan, ada dua laga lawan Yordania dan Nepal. Kami akan berjuang dan berikan yang terbaik untuk dua laga tersebut," kata Shin Tae Yong. (sam/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Berikut ini 4 poin penting pernyataan Shin Tae Yong, termasuk soal jadwal Timnas Indonesia vs Yordania dan Nepal pada Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023.


Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News