4 Sayuran Ini Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes

Keduanya terkonsentrasi di brokoli. Penelitian atas hewan dan manusia menunjukkan, ekstrak brokoli kaya sulforaphane memiliki efek antidiabetes yang kuat.
Ini bisa membantu meningkatkan sensitivitas insulin, dan mengurangi gula darah dan penanda stres oksidatif.
Sementara kecambah brokoli adalah sumber glukosinolat terkonsentrasi.
Ini terbukti membantu meningkatkan sensitivitas insulin dan mengurangi kadar gula darah pada orang dengan diabetes tipe 2.
Cara terbaik untuk meningkatkan ketersediaan sulforaphane adalah dengan menikmati brokoli dan kecambah brokoli mentah atau dikukus ringan.
Atau menambahkan sumber aktif myrosinase seperti bubuk biji mustard ke brokoli yang dimasak.
2. Kale
Kale sering digambarkan sebagai makanan super, dikemas dengan senyawa yang bisa membantu menurunkan kadar gula darah, termasuk serat dan antioksidan flavonoid.
Sebuah penelitian yang melibatkan 42 orang dewasa Jepang menunjukkan, mengonsumsi 7 atau 14 gram makanan yang mengandung kale dengan makanan berkarbohidrat tinggi secara signifikan menurunkan kadar gula darah.
Ada beberapa jenis sayuran yang aman dikonsumsi oleh penderita diabetes dan salah satunya ialah tentu saja labu serta okra.
- 7 Buah Aman Dikonsumsi Penderita Diabetes saat Musim Hujan
- Khusus Penderita Diabetes, Ini 4 Camilan Manis yang Aman untuk Anda Konsumsi
- 4 Makanan yang Berbahaya untuk Penderita Diabetes
- 6 Buah yang Berbahaya untuk Penderita Diabetes
- 4 Minuman yang Ramah untuk Penderita Diabetes
- 5 Rekomendasi Sayuran untuk Penderita Diabetes