4 Solusi agar Seluruh Guru Lulus PG PPPK 2021 Diangkat ASN, Poin Akhir Paling Ditunggu
Rabu, 14 Desember 2022 – 18:28 WIB

4 solusi agar seluruh guru lulus PG PPPK 2021 diangkat ASN, poin akhir paling ditunggu. Ilustrasi. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Kemendikbudristek tinggal memetakan P1 sesuai ijazahnya sesuai sebaran kebutuhan guru di Indonesia," ucapnya.
4. Diangkat PNS
Jika tiga solusi tersebut sulit dijalankan, Heti menyarankan agar Presiden Joko Widodo menerbitkan Keppres pengangkatan guru lulus PG menjadi PNS. Dia yakin tidak akan ada pemda keberatan dengan kebijakan tersebut.
"Pemda akan senang bila diangkat PNS, daripada PPPK. Kalau PPPK, daerah masih dibebani anggaran juga," ucapnya.
Heti berharap tahun depan 193.954 guru lulus PG diangkat menjadi ASN. Jangan sampai ada guru honorer yang menangis lagi. (esy/jpnn)
4 solusi agar seluruh guru lulus PG PPPK 2021 diangkat ASN, poin akhir paling ditunggu
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Tes PPPK Tahap Dua Dimulai, Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian, Presiden Sampai Turun Tangan
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya