4 Tanda Ada Perusak Dalam Hubungan Anda dan Pasangan

Komunikasi adalah kunci memiliki hubungan yang baik. Namun, si dia akhir-akhir ini mulai membuat alasan yang tidak masuk akal.
Tidak ada salahnya kamu curiga akan hal tersebut. Dari pada hanya dicurigai, kamu bisa memeriksa secara langsung kegiatan apa yang sedang dia kerjakan untuk mengetahui sebenarnya.
3. Mempunyai kebiasaan baru di waktu tertentu
Selanjutnya, mempunyai kebiasaan baru di waktu tertentu. Sebagai pasangan tidak ada salahnya untuk bertanya hal baru apa yang sedang membuat dia terbagi fokusnya antara kamu dan hal tersebut.
Bila pasangan tidak bisa menjelaskan secara detail, kamu patut mencurigai dia.
4. Menyembunyikan ponsel saat bertemu
Bila sebelumnya saat sedang menghabiskan waktu berdua, si dia terbiasa meletakan ponsel di atas meja, tetapi akhir-akhir ini tidak, kamu patut curiga.
Bisa saja dia sedang menyembunyikan sesuatu di ponselnya(genpi/jpnn)
Ada beberapa tanda jika seseorang berniat merusak hubungan Anda dan pasangan seperti dia suka membuat alasan tidak jelas.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- 3 Berita Artis Terheboh: Lisa Mariana Bicara Blak-blakan, Soal Begituan Hingga Jatah Bulanan
- Sempat Dituding Selingkuh dari Tengku Dewi, Andrew Andika Yakin Bisa Setia
- Ridwan Kamil Buka Suara soal Perselingkuhan dan Punya Anak
- Belum Mau Ungkap Soal Kekasih, King Nassar: Pas Sudah Mulai Waktunya, Pasti Dipublish
- Ini Lho Pelaku Pemerasan Modus Kencan Online di Priok, Awalnya Korban Diajak ke Indekos, Terjadilah