4 Tanda Istri sedang Selingkuh, Nomor 1 Bikin Hati Suami Hancur

jpnn.com, JAKARTA - SAAT ini, tidak hanya kaum pria atau suami yang selingkuh dengan pelakor, tetapi istri atau kaum wanita juga.
Walau tidak banyak, tetapi istri yang selingkuh dengan pria lain tentu bukan tanpa alasan.
Hal ini terjadi biasanya karena masalah keuangan, sikap suami yang dingin, masalah ranjang dan komunikasi yang terhambat.
Jika Anda curiga istri sedang selingkuh, amati beberapa sikapnya yang mencurigakan.
Berikut ini beberapa tanda istri sedang selingkuh yang harus Anda waspadai.
1. Dia menyebut nama pria lain saat kalian berdua sedang bermain cinta
Merupakan hal yang lumrah atau wajar jika saat bermain cinta dan mencapai puncak, istri memanggil nama suami yang paling dia cintai.
Namun apa jadinya jika saat mencapai puncak, istri justru menyebut nama pria selingkuhannya.
Ada beberapa tanda istri sedang selingkuh dan salah satunya adalah dia bersikap biasa kepada Anda.
- Ini Lho Pelaku Pemerasan Modus Kencan Online di Priok, Awalnya Korban Diajak ke Indekos, Terjadilah
- Diduga Selingkuh dengan Anggota DPRD Malut, Wakapolres Kompol S Dicopot
- Heboh Oknum Anggota DPRD Malut Diduga Selingkuh dengan Wakapolres, Alamak
- Pegawai Imigrasi Diduga Selingkuh, Tak Terima Dilabrak Istri Sah, Lalu Menabrak
- Labrak Suami yang Diduga Selingkuh, Wanita Ini Malah Ditabrak, Pegawai Imigrasi Terlibat
- Pria Sontoloyo Ini Beli Air Keras Secara Online Lalu Menyiram Istri, Anak Tiri, dan Cucu