4 Teh Herbal Terbaik yang Bisa Bantu Melancarkan Buang Air Besar
jpnn.com, JAKARTA - SELAMA berabad-abad, orang telah menggunakan teh herbal untuk meringankan masalah pencernaan.
Teh herbal tertentu bisa merangsang sistem pencernaan dan membantu meringankan sembelit. Sembelit adalah ketika seseorang buang air besar kurang dari tiga kali dalam seminggu.
Namun, beberapa orang mungkin merasa sembelit jika tidak buang air besar setiap hari. Kotoran mungkin keras, kering, dan sulit dikeluarkan.
Teh herbal tertentu bisa membantu mengatasi sembelit, baik secara langsung maupun tidak langsung.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Teh peppermint
Banyak orang yang telah memilih teh herbal sebagai obat alami untuk mengatasi masalah pencernaan selama ribuan tahun lamanya dan salah satunya yaitu teh peppermint.
Peppermint yakni tanaman hijau yang terkenal karena rasanya yang menyegarkan dan bisa mengobati sakit perut secara alami.
Ada beberapa teh herbal yang bisa membantu melancarkan buang air besar seperti teh peppermint.
- Simak Info dari IDI Boyolali soal Faktor Utama Pemicu Diare dan Pengobatannya
- 5 Teh Herbal Ini Aman Anda Konsumsi Saat Perut Kosong di Pagi Hari
- Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Teh Herbal Ini
- 7 Jus yang Bantu Buang Air Besar Makin Lancar
- 3 Vitamin yang Bantu Buang Air Besar Makin Lancar
- Anda Merasa Lelah, Segera Atasi dengan Mengonsumsi 5 Minuman Ini