4 Tips Cegah Osteoporosis Pada Usia Muda
Jumat, 25 November 2016 – 22:23 WIB
Selain makan dengan baik dan berolahraga, Anda juga harus memikirkan berat badan yang sehat.
Perempuan yang kelebihan berat badan berada pada risiko mengembangkan osteoporosis pada usia lebih dini.
4. Memahami faktor-faktor risiko Anda.
Beberapa wanita memiliki risiko lebih besar terkena osteoporosis daripada yang lain. Jika faktor-faktor ini berlaku bagi Anda, pertimbangkan membahas kesehatan tulang dengan dokter Anda.(fny/chi/jpnn)
Osteoporosis sangat identik dengan wanita yang mengalami menopause. Resiko penyakit tulang yang satu ini memang rentan menyerang kaum wanita dibandingkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid
- 2 Koleksi Panel Dinding Rumah Bergaya Alami Diluncurkan
- Jutaan Ton Sampah Plastik Cemari Lingkungan, Kondisi TPA Mengkhawatirkan
- Hadirkan Kesegaran Sehat, Healthy Drink Pikat Pengunjung BFA Surabaya