4 Tips Dokter Boyke agar Pasutri Tetap Membara saat Begituan, Fokus ke-3, Ingat Ada Kompor
![4 Tips Dokter Boyke agar Pasutri Tetap Membara saat Begituan, Fokus ke-3, Ingat Ada Kompor](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2021/11/11/seksolog-indonesia-dr-boyke-dian-nugraha-spog-mars-foto-tang-c7dj.jpg)
jpnn.com, JAKARTA - Seksologi kondang dr Boyke Dian Nugraha SpOG MARS mengatakan rasa bosan di dalam hubungan rumah tangga akan dialami setiap pasangan suami istri (pasutri).
Rasa bosan ini jika dibiarkan akan berdampak pada perselingkuhan.
Untuk menghindari hal tersebut, Dokter Boyke memberikan tips bagi pasutri agar hubungannya tetap hangat.
1. Mandi bersama
Sebaiknya pasutri mandi bersama sambil satu sama lain melakukan pemijatan. Suami memakaikan sabun dan sampo di istri, demikian sebaliknya.
Ini, kata Dkter Boyke, bisa menjadi salah satu variasi dalam bermain cinta.
2. Liburan berdua
Pasutri yang usia pernikahannya sudah di atas 10 tahun akan merasakan kebosanan. Apalagi kalau tidak ada warna dalam hubungannya. Gayanya begitu-begitu saja sehingga aktivitas begituan menjadi hambar.
Dokter Boyke memberikan tips bagi pasutri agar tetap membara dalam hubungan begituan, silakan fokus poin ke-3.
- Pasutri Penganiaya Dua ART di Kelapa Gading Ditangkap Polisi, Korban Ungkap Kekejian Sang Majikan
- Hindari Jalan Berlubang, Pasutri Terjatuh, Istri Tewas Terlindas Truk di Semarang
- Pasutri Ini Terancam 20 Tahun Penjara, Kasusnya Berat
- Perahu Pasutri di Ogan Ilir Alami Kebocoran, Satu Orang Tenggelam
- Pasutri Pelaku Penipuan Bermodus Jual Tiket Pesawat dengan Harga Promo Ditangkap
- Bunuh Ibu dari Anak 4 Tahun, Pasutri Muda di Mandau Juga Gasak Harta Benda korban