4 Tips Mudah Atasi Mata Bintitan
Rabu, 30 Desember 2020 – 13:49 WIB

Ilustrasi mata sehat. Foto: Instagram
jpnn.com, JAKARTA - KELOPAK mata Anda memiliki banyak kelenjar minyak kecil, terutama di sekitar bulu mata.
Kulit mati, kotoran, atau penumpukan minyak bisa menyumbat lubang kecil ini.
Ketika kelenjar tersumbat, bakteri bisa tumbuh di dalam dan menyebabkan bintit berkembang.
Baca Juga:
Namun, ada cara mudah atasi mata bintitan, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Bersihkan dengan sabun dan air
Cara paling mudah mengobati bintitan adalah mencucinya dengan air dan sabun, agar kuman dan bakteri yang ada di dalam mata bisa hilang.
Baca Juga:
Kamu bisa menggunakan kain bersih yang dibasahi air dan sabun, kemudian usapkan pada kelopak mata secara perlahan.
2. Bersihkan dengan larutan air dan garam
Ada beberapa cara mudah atasi mata bintitan seperti misalnya dengan menggunakan kompres hangat.
BERITA TERKAIT
- Rest Area Penuh saat Arus Mudik Lebaran, Begini Cara Mengatasinya
- Cara Atur Barang Bawaan di Mobil saat Mudik Lebaran, Jangan Berlebihan
- 5 Tip yang Harus Disiapkan Sebelum Mudik Lebaran Pakai Mobil Pribadi
- Tips Hemat untuk Kamu yang Hobi Belanja Online, Pakai ShopeeVIP Saja!
- Simak Tips Pasang Boks Motor untuk Mudik Lebaran
- Mobil Terendam Banjir, Jangan Panik, Ini Langkah yang Harus Dilakukan