4 Tips Mudah Atasi Mata Bintitan
Rabu, 30 Desember 2020 – 13:49 WIB

Ilustrasi mata sehat. Foto: Instagram
Jika takut menggunakan sabun, kamu bisa menggantinya dengan garam untuk membersihkan bakteri yang ada di dalam mata.
Caranya hampir sama, yakni dengan menggunakan kain bersih yang dibasahi larutan air dan garam, kemudian usapkan pada kelopak mata secara perlahan.
3. Kompres dengan kantong teh bekas
Mata bintitan juga bisa diobati dengan menggunakan kantong teh bekas.
Sebaiknya gunakan kantong teh hitam, karena jenis teh tersebut memiliki sifat antibakteri dan bisa meredakan pembengkakan.
Kamu hanya perlu mengompres mata dengan kantong teh yang telah direndam di air hangat selama beberapa menit.
4. Gunakan kompres hangat
Selain menggunakan kantong teh, kamu juga bisa menggunakan kompres air hangat untuk meredakan bintitan.
Ada beberapa cara mudah atasi mata bintitan seperti misalnya dengan menggunakan kompres hangat.
BERITA TERKAIT
- Rest Area Penuh saat Arus Mudik Lebaran, Begini Cara Mengatasinya
- Cara Atur Barang Bawaan di Mobil saat Mudik Lebaran, Jangan Berlebihan
- 5 Tip yang Harus Disiapkan Sebelum Mudik Lebaran Pakai Mobil Pribadi
- Tips Hemat untuk Kamu yang Hobi Belanja Online, Pakai ShopeeVIP Saja!
- Simak Tips Pasang Boks Motor untuk Mudik Lebaran
- Mobil Terendam Banjir, Jangan Panik, Ini Langkah yang Harus Dilakukan