4 Truk Bermuatan Sawit Terjebak Longsor di Mukomuko, 2 Bisa Diselamatkan
Selasa, 20 September 2022 – 10:13 WIB
Dia mengaku instansinya tidak memiliki alat berat. Oleh karena itu, pihaknya mengeluarkan biaya untuk menyewa alat berat guna menyingkirkan material longsor yang menutup akses jalan utama di Kecamatan Penarik.
Selain alat berat yang disewa oleh Dinas Pekerjaan Umum, ada ekskavator milik pengusaha di wilayah tersebut yang membantu menyingkirkan material longsor di sana. (antara/jpnn)
4 truk bermuatan sawit terjebak longsor di Mukomuko. Dua di antaranya bisa diselamatkan.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Truk Aki Rem Blong di Turunan Silayur Semarang, Dua Orang Meninggal Dunia
- 2 Rumah Warga di Trenggalek Rusak Parah Diterjang Longsor
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Satu Keluarga di Bruno Purworejo Tertimbun Longsor, 3 Orang Meninggal
- Pemda Mengasumsikan 2025 Masih Ada Honorer, Gaji Jangan Lagi 3 Bulan Sekali
- 4 Santri Meninggal Tertimpa Tembok Ambruk di Pesantren Sukabumi